Patriot Desa Margalaksana Siap Kolaborasi Tingkatkan Pemberdayaan di Desa

- Penulis Berita

Thursday, 9 January 2025 - 03:18

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

binamuda.id. Bertempat di Kantor Desa, Patriot Desa Jawa Barat melakukan kunjungan kepada Kepala Desa Margalakasana Kecamatan Sukaraja Kabuapaten Tasikmalaya, Rabu (08/01/2025).

Muhammad M Husain, sebagai fasilitator Patriot Desa Jawa Barat mengatakan, kedatangannya hari ini merupakan kunjungan kedua kalinya di Desa.
“Sehari sebelumnya, saya datang ke Desa untuk mengetahui jalan menuju desa, hari ini saya langsung berkoordinasi dengan kepala Desa” kata Husein.

Pria yang akrab disapa Jhon Husein ini menuturkan, dirinya diterima dengan baik oleh pihak Desa Margalaksana.

“Alhamdulillah, tadi diterima langsung oleh Kepala Desa di ruang kerjanya, dan beliau sangat welcome” jelasnya.

Sementara itu Kepala Desa Margalaksana, Jaja Hidayat, kepada binamuda.id menjelaskan adanya Patriot Desa di Desanya menjadi kekuatan tambahan untuk pembangunan di Desa.

BACA JUGA:  Patriot Desa di Kecamatan Sukaraja Mulai Melakukan Penyesuaian

“Kami ucapkan selamat datang di Margalaksana. Saya senang karena nambah teman lagi, dan mari kita kolaborasi membangun marga tercinta” jelas Jaja.

Dirinya menekankan tentang pentingnya peningkatan SDM warga Desa.

“Yang harus jadi fokus kita adalah bagaimana membangun kesadaran masyarakat agar meningkatkan kecintaan kepada desanya, sehingga pemberdayaan masyarakat berjalan dengan baik” ucapnya.

Kepada Patriot Desa, jaja juga berpesan tentang keoemimpinan di masyarakat.

“Kita sebagai pemimpin minimal memiliki dua tanggungjawab, pertama tanggungjawab akherat, bagaimana masyarakat semakin dekat dengan Allah, dan kedua tanggungjawab dunia, minimal masyarakat sejahtera” pungkas Jaja.

Sesuai surat perintah dari DPMD Provinsi Jawa Barat, ada dua orang Fasilitator Patriot Desa yang ditugaskan di Kecamatan Sukaraja. Dengan empat desa dampingan yaitu, Mekarjaya, Ljnggaraja, Margalaksana dan Sirnajaya. (Admin/01)

Berita Terkait

KKN Unic X Patriot Desa : Adakan Seminar Parenting Bagi Masyarakat Desa
Gali Potensi Desa, Patriot Desa Margalaksana Gelar Pemetaan Partisipatif
Patriot Desa Mekarjaya Didorong Untuk Membantu Optimasi Program Ketahanan Pangan
Patriot Desa di Kecamatan Sukaraja Mulai Melakukan Penyesuaian
Patriot Desa Jawa Barat Disambutan Hangat Kepala Desa dan Pemerintah Desa Kujang
Bank Sampah Mbara Sambangi BSU Harapan Banjarsari
Sssst… ada Pengrajin Mesin Penetas Telur di Kadupandak!
Pengurus Bank Sampah Mbara Gelar Raker
Tag :

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 23:36

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 February 2025 - 23:07

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 February 2025 - 23:00

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 February 2025 - 13:47

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Friday, 14 February 2025 - 00:13

Dosen Tamu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon

Friday, 14 February 2025 - 00:11

Capacity Building Training

Thursday, 13 February 2025 - 23:25

Leadership Training SMPN 1 Sindangkasih

Tuesday, 11 February 2025 - 23:15

Seminar Parenting SMP IT Nurul Huda

Berita Terbaru

JTC Indonesia

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:36

JTC Indonesia

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:07

JTC Indonesia

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:00

JTC Indonesia

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Saturday, 22 Feb 2025 - 13:47