Lomba Menulis Cerita dengan Tema Kepahlawanan

- Penulis Berita

Friday, 11 November 2022 - 09:53

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binamuda-Banjar. Kamis, (10/11/2022) SMPIT Uswatun Hasanah memperingati Hari Pahlawan Nasional dengan menyelenggarakan berbagai lomba. Salah satunya Lomba menulis Cerita dengan Tema Kepahlawanan.

Tujuan dari diadakannya lomba ini untuk menumbuhkan semangat kepahlawanan siswa dan para pahlawan yang berada disekitar lingkungan dan kehidupan. Hal tersebut diungkapkan Kepala Sekolah SMP IT Uswatun Hasanah Sopan Sopari, M.Pd. kepada binamuda.

“Makna pahlawan di era modern ada pada diri masing masing, siapapun bisa dikatakan pahlawan, karena makna pahlawan adalah orang yang mau berkorban untuk kepentingan orang lain dan ikhlas seperti Orangtua dan Guru maupun orang-orang di Lingkungan Sekitar yang dapat kita abadikan perjuangannya dalam sebuah tulisan yang indah dan inspiratif” papar Sopan.

BACA JUGA:  WISUDA TAHFIDZ DISDIKBUD TINGKAT SD/SMP SE-KOTA BANJAR

Sopan beharap dengan diakadannya lomba menulis terlahir para penulis yang handal dari Uswatun Hasanah. (Sinta/Red)

Berita Terkait

PD PRIMA DMI Ciamis, Sukses Gelar Roadshow
SMP IT Uswatun Hasanah Isi Pendidikan Kepramukaan dengan Hiking Rally
IHT Ajang Peningkatan Pendidik dan Tenaga Kependidikan
Perkuat Pembelajaran Agama, SMP IT Uswatun Hasanah Gelar Qurban di Sekloah
SIKAP Tahun Ajaran 2022/2023 Berlangsung Meriah
WISUDA AL-QUR’AN DAN PELEPASAN KELAS IX Angkatan Ke-8 Tahun Pelajaran 2022/2023
WISUDA TAHFIDZ DISDIKBUD TINGKAT SD/SMP SE-KOTA BANJAR
2 Siswa SMP di Kota Banjar Raih Juara Pada OSN
Tag :

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 23:36

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 February 2025 - 23:07

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 February 2025 - 23:00

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 February 2025 - 13:47

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Friday, 14 February 2025 - 00:13

Dosen Tamu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon

Friday, 14 February 2025 - 00:11

Capacity Building Training

Thursday, 13 February 2025 - 23:25

Leadership Training SMPN 1 Sindangkasih

Tuesday, 11 February 2025 - 23:15

Seminar Parenting SMP IT Nurul Huda

Berita Terbaru

JTC Indonesia

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:36

JTC Indonesia

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:07

JTC Indonesia

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:00

JTC Indonesia

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Saturday, 22 Feb 2025 - 13:47