JTC Indonesia Sukses Selenggarakan Edu Share 6

- Penulis Berita

Wednesday, 26 October 2022 - 22:56

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binamuda-Ciamis. Bertempat di Aula Dinas Pendidikan Kab. Ciamis sekitar 150 peserta yang terdiri dari berbagai Sekolah dan Kampus mengikuti acara Education Share (EduShare) 6 yang diselenggarakan oleh Journal Training Center (JTC) Indonesia, Minggu (23/10/2022).

Acara tersebut dibuka secara resmi oleh Kadiskominfo Kab. Ciamis Tino Armyanto LS  mewakili Bupati yang berhalangan hadir.

Dalam sambutannya Tino Armyanto LS mengatakan pentingnya digitalisasi, menurutnua digitalisasi merupakan suatu kebutuhan masyarakat baik nasional maupun global, hal ini terbukti pada saat pandemi penggunaan teknologi digitalisasi begitu sangat dibutuhkan dan dipergunakan serta mempermudah dalam berbagai hal termasuk dalam proses pendidikan.

“Sebagaimana kita ketahui bersama penggunaan teknologi digital sangat terasa dan diandalkan dalam proses interaksi termasuk pembelajaran via daring yang mampu menekan mobilitas serta kerumunan di masa pandemi.” Ungkap Kadiskominfo Kab. Ciamis

BACA JUGA:  Nijar, Siswa SDN 1 Sukamulya Raih Juara 3 Lomba Menganyam Pada FLSN Tingkat Kabupaten Ciamis

Melalui Kadiskominfo Kab. Ciamis Bupati Herdiat sunarya menyampaikan apresiasinya kepada rekan-rekan dari JTC yang telah menginisasi dan melaksanakan training Edu Share 6.

“Mewakili Bapak Bupati kami berterimakasih kepada JTC Indonesia yang telah menyelanggarakan berbagai kegiatan yang positif termasuk Edu share yang ke-6 ini” ungkap Tino.

Sementara itu Ketua JTC Indonesia, Alvin Yasin menjelaskan adanya kegiatan ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap tahun.

“Salah bentuk pengabdian kita kepada dunia pendidikan dengan Edu Share ini, Alhamdulillah sejak 2014 kami rutin mengadakan di kabupaten Ciamis” kata Alfin.

Jhon Husein Muhammad, Founder JTC Indonesia yang sekligus menjadi pemateri dalam kegiatan tersebut menjelaskan pentingnya skill yang harus dimiliki oleh anak muda.

BACA JUGA:  ICMI ORDA Ciamis Gelar Silaturahim dan Rakor

“Hari ini kita ditutntut memiliki skill disamping pengetahuan kita disekolah. Sekolah harus, tapi memiliki 6 skill dasar diantaranya critikal thinking dan skill komunikasi adalah keharusan bagi generasi sekarang” ungkap Jhon.

Sosok yang dikenal dengan gaya bicara yang enerjik ini mengajak kepada semua peserta untuk meningkatkan kepekaan dan dan rasa percaya diri.

Acara diakhiri dengan simulasi dan praktek. (Red)

 

Berita Terkait

PD DMI Kab. Ciamis Isi Talkshow Radar TV Terkait Masjid Ramah
Leadership Training SMPN 1 Sindangkasih
BP2D Ciamis Sambut Baik Soft Opening Kolam Renang di Saung Sule
Kolam Renang di Wisata Edukasi Saung Sule, Resmi Dibuka!
UID Ciamis Gelar Kegiatan Inspiratif di Kampung Kerukunan: Mewujudkan Pendidikan Multikultural untuk Harmoni Sosial
Softskills Academy Gelar Pengabdian Masyarakat di Desa Sagara Majalengka
Terpilih Sebagai Ketua FKUB, Dr. Sumadi : Mengukuhkan Ciamis sebagai Contoh Nyata Toleransi dan Kerukunan di Indonesia
Bimbel Bina Muda, Solusi Masalah Belajar Anak
Tag :

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 23:36

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 February 2025 - 23:07

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 February 2025 - 23:00

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 February 2025 - 13:47

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Friday, 14 February 2025 - 00:13

Dosen Tamu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon

Friday, 14 February 2025 - 00:11

Capacity Building Training

Thursday, 13 February 2025 - 23:25

Leadership Training SMPN 1 Sindangkasih

Tuesday, 11 February 2025 - 23:15

Seminar Parenting SMP IT Nurul Huda

Berita Terbaru

JTC Indonesia

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:36

JTC Indonesia

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:07

JTC Indonesia

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:00

JTC Indonesia

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Saturday, 22 Feb 2025 - 13:47