Berbagi Kebahagiaan, DT Peduli Bagikan Makanan Gratis

- Penulis Berita

Tuesday, 15 March 2022 - 01:10

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binamuda-Kuningan. (14/03) – DT Peduli melakukan giat berbagi makan gratis untuk para santri penghafal Al-Qur’an Ponpes Abdulloh az-Zahra di wilayah Dusun Pakuwon, Desa Darma. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat lalu (11/03) untuk 75 orang santri dan juga pengasuh pondok pesantren setempat.

Pipin, staf program KPP Kuningan, menyampaikan bahwa sasaran program berbagi makan gratis di tahun ini sedikit berbeda dari tahun sebelumnya. Bertujuan mengoptimalkan visi DT Peduli untuk menjangkau daerah operasi yang merata, dengan sasaran wilayah ke pelosok-pelosok. Seperti ditiga bulan awal tahun ini penyaluran kegiatan sedekah makan mengutamakan para santri di pelosok Kuningan.

“Harapannya, dengan berbagi makan gratis untuk para santri dan penghafal Al-Qur’an yang sedang menuntut ilmu maka keberkahan-keberkahan InsyaAllah akan menaungi kita. Semoga menjadi jalan bagi kita untuk masuk syurga.” Harap Pipin.

BACA JUGA:  USWATUN LEARNER COMPETITION

Iwan, pimpinan pondok pesantren, menyampaikan bahwa Ia dan anak-anak di sini sangat berterimakasih karena DT Peduli sudah mau membagikan makanan untuk santrinya.

“Terimakasih banyak DT Peduli, mudah-mudahan Allah memberikan keberkahan dan DT Peduli Kuningan semakin maju.” ucap Iwan. (NHM)

Berita Terkait

PD DMI Kab. Ciamis Isi Talkshow Radar TV Terkait Masjid Ramah
Dosen Tamu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
Gali Potensi Desa, Patriot Desa Margalaksana Gelar Pemetaan Partisipatif
Softskills Academy Gelar Pengabdian Masyarakat di Desa Sagara Majalengka
Alido Group Kolaborasi dengan DT Peduli Kuningan untuk Salurkan Kepedulian
HMI, Ucapkan Terimakasih dan Selamat Datang Untuk Pak PJ Bupati.
Quranic Yatim Camp 2024: Membangun Generasi Qurani dengan Semangat Kebersamaan
Aksi Galang Dana Baznas Ciamis untuk Palestina, ASN dan Masyarakat Umum Diajak Berpartisipasi
Tag :

Berita Terkait

Saturday, 22 February 2025 - 23:36

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 February 2025 - 23:07

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 February 2025 - 23:00

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 February 2025 - 13:47

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Friday, 14 February 2025 - 00:13

Dosen Tamu di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon

Friday, 14 February 2025 - 00:11

Capacity Building Training

Thursday, 13 February 2025 - 23:25

Leadership Training SMPN 1 Sindangkasih

Tuesday, 11 February 2025 - 23:15

Seminar Parenting SMP IT Nurul Huda

Berita Terbaru

JTC Indonesia

Service Excellence Dinas Arsip Daerah Kota Cimahi

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:36

JTC Indonesia

MPLS SMKN 1 Ciamis

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:07

JTC Indonesia

MPLS SMP IT Nurussalam

Saturday, 22 Feb 2025 - 23:00

JTC Indonesia

Seminar Parenting PKK Desa KAdupandak

Saturday, 22 Feb 2025 - 13:47